Cara Mengganti Nama COC
Pada versi 7.65.5 yang diperbarui pada tanggal 7 Mei 2015, ditambahkan satu fitur yang cukup menarik yaitu bisa mengganti nama. Fitur ini bisa digunakan ketika akun sudah mencapai Town Hall 5.
Jadi, bagaimana caranya mengganti nama di COC?
Langkah-langkah
1. Buka Clash of Clans (COC) yang sudah terinstall di smartphone kamu. Masuk ke pengaturan, lalu klik Change Name.
3. Masukkan ulang nama baru, untuk mengkonfirmasi bahwa namanya akan digunakan. Klik continue.
4. Pastikan terlebih dulu nama baru kamu sesuai keinginan. Kalau nama baru kamu sudah sesuai keinginan, masukkan kode CONFIRM lalu klik okay untuk mengganti nama lama char kamu. Tunggu beberapa detik dan nama sudah diganti.
Penutup
Jadi seperti itu cara mengganti nama di coc. Cocok buat kamu yang dari awal main dengan nama asal-asalan, yuk ganti sekarang!
Posting Komentar untuk "Cara Mengganti Nama COC"